4 Alasan Mengapa Harus Memiliki Asuransi Jiwa Online

Siapa bilang asuransi jiwa online harusnya dimiliki orang yang sudah menikah atau memiliki keluarga ? Para generasi milenial harus memiliki asuransi kesehatan dibandingkan sibuk menghabiskan uang untuk kebutuhan gaya hidup saja, akan jauh lebih baik kamu mempersiapkan asuransi mulai dari sekarang. Ada 4 alasan asuransi itu penting untuk generasi milenial.

Memberikan Perlindungan

Asuransi jiwa online akan memberi perlindungan ketika kamu mengalami risiko di kemudian hari. Perlindungan yang akan didapatkan tentu akan tergantung dari jenis asuransi yang kamu pilih. Jika memilih asuransi kesehatan, maka kamu hanya akan mendapat perlindungan pada penanganan kesehatan. 

Sedangkan pada asuransi jiwa, perusahaan asuransi akan menanggung risiko jika nasabah meninggal dunia. Dengan selalu mempersiapkan asuransi sedari dini, maka kamu tidak harus khawatir akan mendapatkan kerugian dari ketidakpastian yang terjadi di masa mendatang.

Biaya Premi Lebih Murah

Jika kamu memutuskan untuk memiliki asuransi di usia yang masih muda, premi yang kamu bayarkan akan jauh lebih murah. Kondisi kesehatan yang masih baik di usia 20-30 tahun adalah alasan mengapa biaya premi akan lebih murah.

Lain halnya bila kamu mempunyai asuransi ketika menginjak  usia 40-50 tahun, perusahaan akan membebankan biaya premi yang jauh lebih besar karena kondisi kesehatan berbeda jika dibandingkan ketika saat usia muda dan risiko terkena penyakit pun jauh lebih tinggi.

Mengatur Keuangan Lebih Baik

Jika dibandingkan dengan membeli kopi kekinian dan juga minuman boba setiap hari, kamu dapat mengalihkan keuangan dengan hal yang lebih bermanfaat, seperti asuransi jiwa online. Bila memiliki asuransi, uang yang sering digunakan untuk gaya hidup semata, bisa kamu pakai untuk membayar premi asuransi dan fungsi asuransi jiwa lebih bermanfaat pada setiap bulannya. Dengan begitu, kamu dapat merasakan manfaat dan mendapatkan perlindungan di kemudian hari.

Peluang Pengajuan Asuransi Jauh Lebih Besar

Jika kamu mengajukan asuransi sejak usia muda, maka peluang untuk diterima oleh perusahaan asuransi akan jauh lebih besar, karena diasumsikan kamu mengajukan dalam kondisi yang masih sehat tanpa penyakit.

Berbeda bila mengajukan asuransi terjadi di usia 40-50, perusahaan asuransi akan melakukan screening yang sangat ketat untuk calon nasabah. Hal ini karena rentang usia tersebut, seseorang beresiko lebih besar untuk mendapatkan penyakit dan tutup usia.

Cara Membuat Kalender Ovulasi Dengan Mudah Jika Ingin Promil

Keberadaan kalender ovulasi atau masa subur memang sangat penting terutama bagi anda yang sedang menjalani program hamil. Sebab dengan mengetahuinya itulah maka peluang besar mempunyai keturunan ternyata lebih besar apabila sesuai dengan tanggal yang sudah ditentukan tersebut. 

Seperti sudah diketahui, ketika menjalani promil alias program hamil tentu ada banyak hal yang harus diketahui terlebih dahulu. Selain mempersiapkan kondisi fisik yang baik, anda dan pasangan yang sudah menikah sebaiknya juga harus mengetahui kalender masa subur. Adapun cara mengeceknya sendiri ternyata dipengaruhi dengan siklus menstruasi dari anda. 

Cara Menghitung Kalender Ovulasi Dengan Mudah

Kehamilan sendiri dapat terjadi ketika sel sperma bertemu dengan sel telur ketika masa pembuahan sedang terjadi. Oleh sebab itulah, anda juga harus mengetahui bahwa kehamilan akan terjadi pada masa ovulasi atau dikenal dengan masa subur. Jika anda sedang merencanakan program hamil Bersama dengan pasangan, maka informasi inipun wajib diketahui. 

Setiap wanita sendiri memang mempunyai siklus menstruasi yang berbeda-beda. Tetapi secara umum rentang normalnya adalah 24-38 hari. Nah, diantara siklus inilah ternyata wanita akan melewati masa subur. Dimana sel telur dilepaskan ke Rahim dan kemudian akan siap dibuahi oleh sel sperma. 

Adapun masa subur sendiri biasanya akn terjadi pada rentang 12-24 hari sebelum menstruasi di hari pertama muncul. Di samping itu, masa subur sebelum haid terjadi selama 12-16 hari. Lantas bagaimanakah cara menghitung kalender ovulasi atau masa subur tersebut? nah, untuk melakukannya sendiri ternyata tidaklah sulit dilakukan. Berikut beberapa hal yang wajib diperhatikan 

  1. Hari pertama dari ovulasi biasanya akan dihitung dengan cara mengurangi siklus terpendek dengan 18. Sebagai contohnya adalah siklus haid tespek adalah 28 hari maka dapat diperoleh 28-18 =10. Ini berarti hari pertama dalam masa subur merupakan hari ke-10 sesudah hari pertama dari menstruasi. 
  2. 2. Hari terakhir dari masa subur adalah dapat dihitung dengan cara mengurangi siklus terpanjang dengan 11. Sebagai contohnya adalah siklus haid terpanjang adalah 32 hari, maka 32-11= 21. Ini berarti hari terakhir di dalam kalender masa subur tersebut yakni hari ke-21 sesudah pertama menstruasi tersebut. 

Sesuai dengan perhitungan diatas dapat ditarik kesimpulan bahwa kalender masa subur anda mempunyai kisaran 10-21 hari sesudah hari pertama dari menstruasi. Nah, pada hari itulah maka pasangan suami istri dianjurkan buat berhubungan seksual demi meningkatkan peluang hamil. 

Jika anda bingung apabila menghitung masa subur dengan menggunakan cara diatas, maka sebaiknya menggunakan aplikasi buat menghitung masa subur yang sudah bisa ditemukan dengan mudah di Internet

Menjalani program hamil, tentu ada banyak hal yang harus disiapkan terlebih dahulu agar peluang hamil cukup tinggi. Termasuk mengetahui kalender ovulasi atau masa subur yang mampu meningkatkan kehamilan tersebut.

Kriteria Jasa Pembuatan Kalender yang Efektif

Dalam memilih jasa pembuatan kalender yang efektif, ada beberapa kriteria dan pertimbangan khusus. Oleh karena itu, sangat perlu diketahui dengan sangat mendalam apa yang menjadi kriterianya itu. Agar Anda yang tertarik untuk melakukan bisnis ini bisa sangat memahami fungsinya atau bisa Anda manfaatkan jasanya untuk yang hanya sekedar membutuhkan kalendernya saja.

Kriteria Jasa Terbaik

Seperti yang sudah dikatakan sebelumnya, bahwa jasa pembuatan kalender ini memiliki kriteria tertentu sebagai sebuah jasa membuat kalender. Yaitu : :

  1. Mudah Didapat

Jasa seperti ini memang cukup mudah didapat, karena memang banyak sekali ditemui dan banyak bisnis usaha kalender bermunculan. Sehingga, bagi Anda yang membutuhkan jasanya tidak perlu merasa khawatir tidak bisa mendapatkannya.

  1. Harga Menarik

Untuk sebuah jasa membuat kalender ini, memang tidak dipatok harga yang tinggi. Melainkan harga yang menarik dan terjangkau. Tapi meskipun begitu, bukan berarti tidak menguntungkan karena produknya banyak yang membutuhkan setiap tahunnya.

  1. Jangka Waktu Panjang

Karena bisnis pembuatan kalender berlaku setiap tahunnya, maka jangka waktu yang tersedia untuk bisa mendapatkan konsumen baru cukup panjang.

  1. Bermanfaat Bagi Penerima

Hal ini sudah tidak bisa dielakkan, bahwa kalender memang sebuah barang yang sangat dibutuhkan. oleh karena itu, kehadirannya memang sangat bermanfaat bagi penerima. Tapi itupun juga menjadi salah satu kriteria jasa kalender ini dimana produknya memang harus bermanfaat.

Sasaran Jasa Buat Kalender

Selain tips dan cara terbaik melakukan bisnis kalender, Anda juga harus tahu siapa saja target market atau sasaran calon konsumen sebuah bisnis jasa kalender ini. Agar selanjutnya Anda bisa mempersiapkan untuk promosi, diantaranya:

  1. Pribadi

Karena fungsi kalender sangat penting, maka setiap orang secara pribadi pasti juga membutuhkan barang yang satu ini. Sehingga, jangan kuatir tidak memiliki pelanggan yang bisa ditawarkan. Namun, jangan lakukan promosi yang salah tapi lakukanlah dengan promosi atau pemasaran yang tepat.

  1. Perusahaan

Untuk calon pelanggan yang satu ini juga merupakan salah satu pihak yang membutuhkan jasa seperti ini. yaitu, berbagai macam perusahaan sebagai media branding. Biasanya setiap perusahaan memiliki banyak suvenir salah satunya adalah kalender. Variasi perusahaan banyak, mulai dari bank, perusahaan ritel dan banyak lagi jenis perusahaan lainnya.

  1. Lembaga Pendidikan

Lain lagi perusahaan, lain lagi dengan tempat yang berfungsi sebagai lembaga pendidikan ini. Karena, jasa buat kalender ini memang juga diminta oleh banyak institusi pendidikan seperti sekolah kampus dan beberapa lainnya.

  1. Organisasi

Sebuah organisasi terbentuk akan suatu hal, terkadang pada saat akan beroperasi maka jenis organisasi ini memang membutuhkan barang-barang ringan seperti kalender ini.

  1. Event

Bukan hanya pihak tertentu yang sudah memiliki status pasti seperti perusahaan saja yang membutuhkan sebuah kalender sebagai media branding, tetapi juga orang-orang tertentu yang sedang berencana menggelar sebuah event penting. Misalnya saja sebuah pentas seni yang membutuhkan suvenir untuk dibagikan, maka dalam suvenir tersebut bisa memanfaatkan kalender tadi yang juga bisa menggunakan jenis kalender poster.

Agar Anda bisa melakukan promosi yang tepat, maka coba Anda survei para calon target di atas agar bisnis jasa pembuatan kalender yang Anda mulai jalani bisa cepat berkembang.

Alasan Anda Harus Menyewa Layanan Antar Jemput Bandara

Perjalanan ke bandara biasanya pasti akan membuat seseorang merasa cemas. Bukan hanya karena kondisi lalu lintas yang suka tidak menentu, kendaraan yang dipakai juga bisa menjadi penyebab masalahnya. Misalnya Pengemudi yang memiliki kemampuan buruk sampai kondisi kendaraan yang kurang terawat.

Jadi jika memang mobil pribadi tidak muat atau anda tidak ingin membawa mobil pribadi ke bandara, anda pun tidak perlu khawatir dan menggunakan layanan antar jemput bandara terpercaya. Jadi anda tidak perlu khawatir dan bisa berangkat dengan tenang.

Tapi apa saja alasan anda perlu menggunakan layanan antar jemput tersebut? Berikut ulasannya,

  1. Memiliki kapasitas yang luas

Tentunya jika ingin Beramai-ramai ke bandara dengan keluarga tidak akan ada masalah lagi. Karena sudah ada banyak layanan yang memiliki bus dengan kapasitas 12 kursi bagi kelas premium dan 24 kursi bagi kelas reguler.

Agar keluarga makin nyaman, sudah ada banyak layanan jasa antar jemput yang memiliki berbagai fasilitas mumpuni. Seperti layanan bagasi yang luas koneksi wifi, sampai stop kontak.

  1. Akan lebih menghemat budget traveling

Tentunya dengan Berbagai fasilitas di atas, anda bisa mendapatkannya dengan harga sewa yang lebih terjangkau. Risiko tertinggal pesawat pun dapat anda hindari tanpa perlu menguras biaya yang sangat banyak dalam. Jadi akan bisa untuk sekalian menghemat budget traveling nanti.

Ditambah biasanya harga dari layanan tersebut adalah harga final yang meliputi tip untuk sopir, uang bensin, sampai uang parkir. Anda pun tidak perlu keluar uang lagi untuk hal tersebut.

  1. Tidak perlu mengantre

Alih-alih waktu serta tenaga anda akan terbuang percuma karena harus mengantre taksi, dengan layanan ini anda dapat tiba tempat tujuan secara nyaman dan aman. Anda Cukup memesan layanan antar jemput bandara dari mana saja dengan mudah, maka transportasi ke bandara atau dari bandara yang paling nyaman bisa anda dapatkan dengan sangat mudah dan cepat tanpa perlu antre lagi.

  1. Bisa memesan layanan secara online

Anda sudah menentukan dan memiliki jadwal untuk traveling? Jadi tidak perlu lama-lama lagi, anda bisa segera pesan layanan antar jemput bandara. Apalagi sekarang anda bisa memesannya secara online dari mana saja dan kapan saja. Tentu hal ini akan lebih memudahkan anda nanti

  1. Waktu keberangkatan akan lebih terjadwal dengan tepat

Selalu pertimbangkan jadwal pesawat dengan kebutuhan serta keadaan dari anak anda. Jika memang terpaksa melakukan penerbangan subuh, selalu pastikan anak anda akan mempunyai waktu tidur serta istirahat yang cukup.

Selalu persiapkan packing dengan cermat tapi cepat, agar nanti tidak ada barang penting tertinggal. Jangan lupa pesan layanan antar jemput jauh sebelum pesawat lepas landas. Hal ini agar bisa mengurangi risiko yang bisa saja terjadi di jalan.

Tentunya dengan layanan antar jemput bandara, hidup anda pun bisa lebih tenang. Tidak ada buru-buru menyetir karena takut telat, tidak ada menyiapkan mobil pagi-pagi sekali. Karena nanti anda hanya tinggal menyiapkan barang dan menunggu layanan antar jemput tersebut datang menjemput anda.

Seluk Beluk Maklon Body Serum

Dewasa ini, penampilan menjadi hal penting bagi setiap orang. Tidak peduli pria-wanita, tua-muda, tinggi-pendek, semuanya menginginkan agar dirinya tampil good-looking. Tampil dengan segar dan menarik juga meningkatkan rasa percaya diri seseorang. Tidak heran, kosmetik memiliki banyak peminat dan membuka banyak peluang bisnis, salah satunya adalah bisnis maklon body serum

Apa Itu Maklon Body Serum?

Maklon berasal dari kata kloning, yang berarti penggandaan atau pembuatan kloning. Dari penjelasan tersebut kurang lebih sudah dapat ditebak mengenai makna sebenarnya. Yap, benar, usaha untuk mengkloning atau menggandakan body serum sesuai dengan pesanan konsumen. 

Body serum sendiri sebenarnya mirip dengan body lotion. Bedanya, jika lotion bertujuan untuk melembabkan kulit dengan cara membangun lapisan pelembab pada bagian atasnya, maka body serum yang terdiri dari partikel lebih kecil akan mampu menyusup ke dalam lapisan kulit dan menghidrasinya dari dalam serta tidak akan terasa lengket. 

Cara Kerja Perusahaan Maklon 

Pada tahap pertama, konsumen biasanya akan diajak untuk berdiskusi dengan perusahaan maklon body serum terkait dengan karakteristik body serum yang diinginkan oleh konsumen. Tahap selanjutnya, perusahaan maklon akan segera melakukan riset sekaligus membuat body serum sesuai dengan karakteristik yang telah disepakati. Biasanya perusahaan akan mengeluarkan beberapa sampel untuk ditawarkan pada konsumen. 

Selanjutnya konsumen akan memeriksa berbagai sampel yang telah diajukan oleh perusahaan. Jika sudah memiliki ketetapan hati terhadap satu sampel, akan diadakan sesi uji coba terhadap sampel, baik dari segi kualitas maupun manfaatnya.    

Proses selanjutnya adalah pembicaraan terkait kemasan yang diinginkan oleh konsumen. Konsumen dapat dengan bebas mengutarakan apa yang mau ia tonjolkan dari produk tersebut, bisa dari nama produk, bentuk produk maupun hal lainnya. Setelah menentukan keinginannya, masalah harga adalah yang selanjutnya untuk dibahas. 

Tahap berikutnya adalah pengajuan izin edar ke BPOM agar nantinya barang yang dipasarkan legal. Selanjutnya adalah proses produksi dengan jumlah yang diinginkan oleh konsumen. Terkait masalah jumlah, terdapat kebijakan yang berbeda-beda, ada perusahaan yang meminta konsumen untuk menyebutkan jumlah produk yang ingin diproduksi sebelum kerjasama dimulai dan ada juga perusahaan yang baru meminta jumlah produk ketika akan memproduksi. Tahapan paling akhir adalah pemasaran produk. 

Peluang Bisnis Maklon Body Serum

Bisnis ini menjanjikan profit lantaran produknya yang sangat dibutuhkan oleh masyarakat Indonesia. Berdasarkan survei, body serum jauh lebih dibutuhkan masyarakat ketimbang body lotion. Sebagai pemula, dapat dimulai sebagai konsumen ke perusahaan maklon dan kemudian menjual produk yang dihasilkan. Jika memiliki dukungan finansial maupun mental yang kuat, dapat dicoba untuk mendirikan perusahaan maklon body serum itu sendiri, sehingga profitnya tentu akan berlipat ganda.

Perkiraan Biaya Les Privat Bahasa Inggris Sekolah Internasional

Les privat merupakan salah satu media yang digunakan oleh para orang tua ataupun para siswa untuk mendapatkan pembelajaran tambahan selain dari sekolah. Les privat sendiri tidak lepas dari adanya biaya yang harus dibayarkan oleh setiap penggunanya. Biaya les sendiri sangat bervariasi, namun kita akan membahas biaya les privat Bahasa Inggris. Les Privat Sekolah Internasional Bahasa Inggris Hampir semua tempat bimbingan belajar atau les Bahasa Inggris memasang biaya yang sangat tinggi. Apalagi jika tempat bimbingan belajar atau les Bahasa Inggris tersebut mempunyai guru native. Dimana hal ini dapat menjadi keuntungan atau nilai plus untuk sebuah tempat bimbingan belajar atau les untuk memasang tarif belajar yang diinginkan. Untuk bisa mengikuti bimbingan belajar atau les privat Bahasa Inggris yang terjamin berkualitas dan tidak perlu merogoh kocek yang terlalu dalam untuk membayar biaya les privat Bahasa Inggris. Namun, kita tidak perlu merogoh kocek terlalu dalam dan besar untuk dapat mengikuti les Bahasa Inggris yang berkualitas. Kita hanya dapat mengikuti bimbingan atau les privat Bahasa Inggris dengan membentuk sebuah kelompok-kelompok kecil untuk belajar bersama-sama atau dengan cara lain dengan mengajak teman-teman untuk belajar Bahasa Inggris secara bersama dengan menggunakan kecanggihan teknologi yang ada saat ini seperti aplikasi meeting online. Selain itu kita juga dapat memilih kelas group kecil secara online untuk mempermudah proses belajar kita. Dimana pada saat ini kita masih dalam kondisi pandemic seperti pandemi virus Covid-19. Dengan kelas online menggunakan aplikasi meeting online kita mempunyai jadwal yang lebih mudah diatur atau fleksibel serta belajar dimanapun dan juga kapanpun kita mau. Untuk memperlancar proses belajar online kita harus menggunakan perangkat keras elektronik seperti PC atau komputer, laptop, smartphone dan perangkat keras elektronik sejenisnya. Biaya Les Privat Bahasa Inggris Untuk biaya les privat sekolah internasional materi Bahasa Inggris, biasanya dipatok dengan biaya Rp 1.200.000,00 untuk 3x pertemuan dalam satu minggu. Namun, biaya tersebut bisa bervariasi tergantung peraturan dari jasa bimbingan yang dipilih, materi yang diberikan, biaya les privat per pertemuan, kualitas guru atau tenaga pengajar, dan juga fasilitas yang digunakan. Selain itu perbedaan lokasi tenaga pengajarnya juga dapat menjadi faktor besarnya nominal biaya yang dikeluarkan, seperti lokasi negara. Karena, tenaga pengajar yang berasal dari luar negeri berbeda dengan dalam negeri. Itulah perkiraan biaya les privat sekolah internasional yang dapat kang mimin bagikan kepada teman- teman semua. Mari kita tingkatkan motivasi kita untuk terus belajar dengan baik tentunya juga dengan memperhatikan kesehatan juga ya. Semoga sedikit informasi ini bisa menambah informasi yang bermanfaat untuk kita semua.

4 Jenis Bahan Kain yang Cocok Digunakan untuk Goodie Bag

Goodie bag ransel saat ini sudah menjadi sebuah kebutuhan. Memiliki bentuk tas yang kecil dan mudah untuk dibawa ke mana-mana sering menjadi pilihan. Sebagai dari gaya hidup perempuan, goodie bag murah sering digunakan dalam berbagai kebutuhan. Baik itu sebagai tas untuk membawa makanan, alat-alat make up, souvenir dan bisa juga digunakan sebagai sarana promosi pada aktivitas marketing perusahaan. 

Jenis Kain untuk Goodie Bag 

Tidak semua kain dapat digunakan sebagai goodie bag ransel, hanya ada beberapa saja, seperti :

  1. Kain Kanvas

Kain kanvas menjadi jenis kain untuk goodie bag sablon yang dibuat pabrik dengan serat yang  tebal dan juga kuat. Pada umumnya kain kanvas akan digunakan sebagai dasar dari sebuah lukisan. Namun seiring berkembanngnya zaman, bahan kain kanvas ini mulai dipakai untuk membuat goodie bag polos juga.

  1. Bahan D300

Bahan D300 merupakan sebuah bahan yang masuk pada jenis kain kelas premium dengan tekstur kain yang sedikit lebih kaku dan juga keras. Ada banyak sekali varian warna pada bahan kain D300. Itulah sebabnya kain D300 akan sangat cukup diminati dan begitu sesuai jika akan digunakan sebagai bahan membuat goodie bag ransel untuk target menengah ke atas.

  1. Kain Spunbond

Kain spunbond ini adalah sebuah kain yang mempunyai sifat ramah terhadap lingkungan.  Kain spunbond ini mempunyai tekstur yang sebenarnya akan sedikit lebih kaku. Walaupun kaku, tetapi kain spunbond ini masih terbilang cukup halus karena serat dari bahannya yang cenderung rapat. Cocok bila akan digunakan sebagai bahan untuk membuat goodie bag.

  1. Bahan Drill

Bahan drill tidak hanya dapat digunakan untuk kemeja maupun jas. Selain digunakan untuk keduanya, bahan dari drill juga dapat dipakai untuk membuat goodie bag. Namun yang harus diperhatikan ketika memakai bahan drill untuk goodie bag, bahan ini sulit untuk dilakukan modifikasi.  Sulitnya dimodifikasi pada saat digunakan untuk membuat goodie bag ini disebabkan dari tekstur kain ini yang tidak terlalu kaku.

Pilihan Paket Coffee Break Jakarta

Di sejumlah kota-kota besar seperti di Jakarta, pasti akan sering mengadakan beberapa acara. Selama mengadakan acara, tentunya juga akan membutuhkan jasa catering. Beberapa jasa catering ini biasanya juga dibutuhkan oleh beberapa kegiatan atau acara seperti acara ulang tahun kantor, acara grand opening kantor dan lain sebagainya. Sehingga, beberapa orang yang akan mengadakan khususnya acara di kantor, maka sangat disarankan untuk menentukan paket coffee break Jakarta yang terbaik untuk dipilih. 

Pilihan Paket Coffee Break Jakarta yang Tepat 

Saat ini ada cukup banyak pilihan paket coffee break Jakarta yang tepat untuk dipilih. Beberapa pilihan paket coffee break ini sendiri bahkan tidak ditujukan untuk acara-acara kantor saja melainkan beberapa acara seperti pernikahan dan lain sebagainya. Biasanya, untuk beberapa pilihan menu yang ada pun akan disesuaikan dengan jenis acara apa yang akan dilangsungkan nantinya. Untuk acara pernikahan, biasanya, akan memberikan menu untuk seberapa banyak tamu yang akan diundang oleh pihak yang memiliki atau sedang mengadakan acara tersebut. 

Kemudian, bukan digunakan untuk acara pernikahan saja melainkan ada beberapa pelayanan paket makanan yang bisa dipilih untuk beberapa perusahaan yang akan mengadakan acara seperti gathering Bersama karyawan. Biasanya, ada beberapa menu yang akan disajikan oleh pihak jasa catering yang akan memberikan kesan terbaik bagi acara yang sedang dilangsungkan. Jasa catering juga menyediakan pilihan makanan seperti buffet bagi beberapa orang yang membutuhkan untuk mengadakan beberapa acara tertentu. 

Paket Coffee Break Jakarta yang Bisa Dipilih

Untuk pilihan paket coffee break ini adalah paket yang paling tepat untuk dipilih beberapa orang yang akan mengadakan acara baik casual maupun sekedar ingin berkumpul Bersama teman-teman kantor saja. Adanya sajian makanan ringan dan juga minuman-minuman yang ringan ini akan membuat acara menjadi lebih santai bahkan akan terasa formal dan menyenangkan pastinya. 

Beberapa pilihan makanan yang akan disediakan ini bergantung pada seseorang yang akan mengadakan acara. Untuk pilihan makanan dari paket coffee break ini biasanya akan ditentukan dengan kategori makanan ringan. Untuk makanan ringan ini bisa berupa makanan yang manis seperti kue bolu, brownies dan lain sebagainya. Sedangkan untuk beberapa pilihan minuman, biasanya akan dipilih beberapa pilihan seperti kopi, teh, infuse water dan lain sebagainya. 

Agar selama mengadakan acara pertemuan khususnya pertemuan kantor dengan menyediakan makanan yang akan dihidangkan seperti coffee break, maka jangan lupa untuk mencari jasa catering yang terbaik. Untuk mencari dan menemukan jasa catering terbaik, Anda bisa mempercayakannya oleh salah satu paket coffee break Jakarta yang terpercaya. Untuk jasa paket coffee break terbaik biasanya akan memberikan banyak pilihan menu makanan dengan harga terjangkau dan rasa yang lezat pastinya.

Pengertian Suku Bunga Deposito, Sudahkah Anda Mengetahuinya?

Anda tentunya sering mendengar kata suku bunga deposito, terutama jika membicarakan masalah tabungan dan bank.

Namun, tidak banyak orang yang mengetahui arti dan pengertian dari suku bunga deposito. Kali ini, Kita akan bahas pengertian dari suku bunga deposito untuk Anda yang belum memahaminya.

Arti Suku Bunga Deposito

Suku bunga deposito merupakan nilai yang  diberikan pihak bank ke nasabah sebagai imbalan karena nasabah telah menyimpan uang di bank.

Uang yang disimpan di bank itu suatu saat akan dikembalikan kepada nasabah setelah beberapa waktu yang telah disepakati.

Umumnya suku bunga yang berlaku di bank adalah 3 sampai 6 %, tergantung dari berapa lamanya deposito yang diambil oleh pihak nasabah.

Hal-Hal yang Penting Berkaitan dengan Deposito

Setelah pengertian, kali ini Kita akan bahas beberapa hal penting yang perlu diketahui sebelum menyimpan deposito di bank.

  • Waktu Deposito

Sebelum memutuskan untuk menyimpan uang Anda di dalam deposito, sebaiknya putuskan dulu jangka waktu penyimpanan. Sebaiknya jangan terlalu lama dan jangan terlalu sebentar.

  • Bank yang Akan Dijadikan Tempat Penyimpanan Deposito

Anda perlu mencari informasi terlebih dulu tentang bank yang akan dijadikan tempat untuk menyimpan uang yang akan didepositokan.

Misalnya, berapa lama jangka waktu deposito yang ditawarkan dari tiap bank dan apa saja persyaratan yang dibutuhkan.

Cara Menghitung Suku Bunga Deposito

Beberapa dari Anda mungkin akan penasaran tentang bagaimana cara menghitung suku bunga deposito. Cara menghitung suku bunga deposito memang tidak bisa dibilang sederhana tetapi cukup penting untuk Anda ketahui. Berikut cara menghitungnya.

Dasarnya, cara untuk menghitung suku bunga deposito adalah rumus bunga deposito = bunga x dana pokok deposito x 30 hari x 80%  / 365.

30 maksudnya adalah hitungan hari dalam waktu satu bulan, sementara 80 merupakan pajak deposito sementara 365 merupakan jumlah hari dalam waktu satu tahun.

Besarnya Bunga Deposito

Setelah tahu mengenai cara hitungnya, Anda tentunya ingin tahu besarnya suku bunga deposito dari bank-bank yang ada di Indonesia.

Jumlahnya sendiri sebenarnya cukup beragam dimana ada bank yang memberikan bunga deposito sebesar  2,85 % untuk jumlah uang simpanan sebesar delapan juta rupiah hingga seratus milyar Rupiah.

Tetapi ada juga bank yang memberikan bunga deposito sebesar 3,25 % untuk jumlah simpanan sebesar sepuluh juta rupiah hingga yang nominalnya lebih dari 2 milyar rupiah.

Anda juga bisa menemukan bank yang memberikan bunga deposito sebesar 3 % dan 3.25 % untuk dana dengan jumlah paling sedikitnya seratus juta rupiah.

Itulah sekilas informasi tentang suku bunga deposito, Anda hanya perlu memilih mana suku bunga deposito yang paling cocok dengan kebutuhan Anda.

Biaya yang Dibutuhkan Ketika Bekerja Sama dengan Perusahaan Maklon

Beberapa diantara Anda mungkin penasaran tentang apa saja biaya yang dibutuhkan ketika akan melakukan kerja sama dengan perusahaan maklon kosmetik Jakarta. Anda tidak perlu cemas, karena Kami akan membahasnya kali ini untuk Anda.

  1. Pembuatan Sampel Produk

Biaya pertama yang butuh Anda persiapkan adalah biaya untuk pembuatan contoh atau sampel dari produk Anda.

Biaya ini akan diketahui setelah Anda selesai membicarakan tentang bahan baku dari produk Anda dengan perusahaan maklon kosmetik.

Ada baiknya jika Anda memastikan terlebih dahulu apakah perusahaan maklon yang melakukan kerja sama dengan Anda menerima revisi. Sehingga Anda masih bisa melakukan perubahan bahan jika merasa butuh menekan biaya.

  1. Urusan Perizinan 

Supaya produk Anda bisa dijual secara resmi di pasaran, maka Anda perlu mengurus beberapa izin. Contoh izin yang akan Anda butuhkan supaya produk Anda bisa dijual secara resmi adalah:

  • Izin BPOM

Izin dari BPOM sangat penting karena umumnya sebuah produk dapat diproduksi setelah adanya izin dari BPOM. Namun untuk bisa mendapatkan izin dan nomor dari BPOM memang tidak mudah, sebab, ada serangkaian uji coba yang perlu dilakukan untuk memastikan produk tersebut aman.

  • Sertifikat Halal MUI

Salah satu syarat produk Anda bisa dijual secara luas adalah memiliki sertifikat halal yang dikeluarkan MUI. Sertifikat ini berfungsi untuk memberikan jaminan status halal dari produk Anda.

Dengan begitu, calon pembeli akan merasa aman ketika memakai produk kosmetik yang Anda hasilkan.

  • Sertifikat Merek dan Paten

Anda juga akan membutuhkan sertifikat merek dan paten untuk membuat hak yang eksklusif bagi produk Anda.

Sertifikat ini bisa dibilang memberikan kekuatan hukum bagi produk Anda.

  1. Produksi

Jangan sampai lupa untuk menyiapkan biaya produksi bagi produk Anda. Umumnya, biaya yang perlu Anda persiapkan ketika melakukan kerja sama dengan perusahaan maklon kosmetik Jakarta kurang lebih adalah sekitar 50 juta sampai 100 juta.

Namun, perlu diingat kalau biaya tersebut juga akan berbeda tergantung dari jenis produk yang Anda ingin buat, bahan yang Anda inginkan untuk membuatnya serta berapa banyak jumlah produk yang akan dibuat.

  1. Biaya Lain-lain

Selain ketiga biaya yang sudah disebutkan sebelumnya, masih ada lagi biaya yang perlu Anda siapkan yaitu biaya lain-lain.

Bisa dibilang kalau biaya lain-lain adalah biaya yang dibutuhkan untuk mendukung kegiatan yang diperlukan dalam proses produksi.

Sebagai contoh, Anda akan membutuhkan biaya untuk melakukan uji lab produk Anda, juga biaya transportasi untuk pergi ke tempat-tempat yang dibutuhkan. Terkait biaya ini, Anda bisa berdiskusi dengan perusahaan maklon yang bekerja sama dengan Anda.

Itulah biaya-biaya yang butuh Anda persiapkan ketika akan melakukan kerja sama  dengan perusahaan maklon kosmetik Jakarta.